Kelobot atau kulit jagung yang selama hanya digunakan untuk pakan ternak dan pelapis rokok, sekarang dikembangkan sebagai bahan dasar dalam pembuatan produk tekstil.Limbah tanaman jagung berkandungan serat tinggi itu bisa diolah menjadi bahan tekstil untuk keperluan desain interior dan pakaian.Salah satu hasilnya, sebuah mantel panjang yang terbuat dari anyaman kelobot warna krem dikombinasikan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar