Sabtu, 03 September 2011

Pria Ini Ditangkap Polisi Karena Menggigit Ular Piton

Pemeo anjing menggigit manusia bukan berita, tapi manusia menggigit anjing baru berita, tampaknya berlaku untuk David Senk. David Senk (54), warga kota Sacramento, California, Amerika Serikat, menjadi buah bibir warga setempat setelah ditahan polisi setempat. Mengapa penahanan Senk begitu istimewa? Ya, karena Senk ditahan setelah dua kali menggigit seekor ular piton peliharaan hingga luka parah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar