Kamis, 18 Agustus 2011

Pemandangan Spektakuler Dataran Garam Uyuni Di Bolivia (Pict)

Apabila ada satu tempat di dunia paling mempesona yang dapat membuat kamu kesulitan membedakan mana langit dan daratan, maka inilah tempatnya, dataran Uyuni atau disebut juga gurun garam Bolivia. Dataran garam Uyuni ini terletak di pegunungan tinggi Andes,bagian selatan Bolivia dan berdekatan dengan gunung berapi Tunupa. Posisi ketinggiannya yang berada di 3600m diatas permukaan laut, membuat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar